Cara Memperbaiki Hp Xiaomi Fastboot Dengan Metode Simple dan Baru

Cara memperbaiki hp xiaomi fastboot merupakan salah satu cara yang sebenarnya agak mudah namun sebagian pengguna masih belum tahu. Ya itu wajar karena memang baik pengguna lama ataupun baru ketika baru masuk atau pertama kali mengalami hp xiaomi fastboot tentu akan bingung dan sedikit panik.

cara memperbaiki hp xiaomi fastboot

Ya wajar saja karena kebanyakan pengguna ketika mengalami masalah atau baru pertama kali masuk menu fastboot anda akan melihat menu yang benar-benar beda tidak seperti pada umumnya.

Nah kebanyakan pengguna ketika tak sengaja misalnya masuk menu fastboot akan bingung bagaimana cara keluar atau mengembalikan ke menu awal lagi.

Ya ketika anda masuk ke tampilan fastboot maka layar akan diam dan anda tidak bisa menyentuh apapun, tentu hal ini akan membuat bingung apakah layar rusak atau tidak.

Bagi anda yang pertama mengalami pasti mengira bahwa hp anda itu rusak yaa, tentu karena tampilan sulit disentuh dan diam saja hanya muncul menu fastboot atau main menu.

Seharusnya fastboot ini muncul dengan menekan beberapa tombol, namun sebagian pengguna mengatakan bahwa mereka tiba-tiba masuk saja ke main menu atau fastboot tanpa sengaja.

Simak juga: Cara Keluar Dari Main Menu Xiaomi Tanpa Ribet Mudah Banget

Ya memang sih bisa dulu admin sendiri juga sering mengalaminya, tetapi jangan khawatir, ketika anda masuk ke fastboot di hp xiaomi kami berikan solusinya.

Cara Memperbaiki Hp Xiaomi Fastboot

Nah bagi anda yang sedang mengalami masalah hp xiaomi fastboot, berikut ini kami berikan beberapa metode yang bisa anda lakukan untuk cara memperbaiki hp xiaomi fastboot.

Sebenarnya perlu anda ketahui bahwa mode fastboot ini sebenarnya tersembunyi yaa jarang pengguna yang tahu bagaimana masuknya, tetapi karena mungkin beberapa hal tak sengaja masuk ke mode fastboot ini.

1. Menggunakan Tombol Kombinasi

Nah untuk cara memperbaiki hp xiaomi fastboot yang pertama adalah anda bisa menggunakan tombol kombinasi, nah metode ini merupakan salah satu metode umum yang dipakai untuk memperbaikinya.

Nah tetapi perlu anda ketahui bahwa tidak semua hp xiaomi memiliki tekan tombol yang sama misalnya, untuk tipe tertentu ada yang tombol volume bawan dan power, namun sebagian lagi ada yang tombol volume atas dan power, tergantung sih.

Berikut langkah-langkahnya:

  • Langkah pertama silahkan tekan tombol power dan volume atas, tekan secara bersamaan.
  • Tekan dan tahan beberapa saat jangan satu tekan saja kira-kira 20 detikan atau sampai masuk ke main menu.
  • Ketika hp xiaomi sudah masuk ke main menu nah disini anda akan mudah untuk keluar dan kembali seperti biasa.
  • Silahkan pilih opsi Reboot, hp xiaomi akan memulai proses restart.
  • Tunggu sampai selesai maka hp xiaomi akan menyala.

Metode cara memperbaiki hp xiaomi fastboot dengan kombinasi tombol ini menjadi pilihan karena mudah untuk dilakukan, jadi intinya kebanyakan memakai metode ini.

Simak juga: Cara Mengaktifkan 4G Xiaomi Redmi 4A Begini Sangat Mudah

2. Tekan Tombol Power Beberapa Saat

Berikutnya selain kombinasi tombol cara memperbaiki hp xiaomi fastboot adalah anda bisa dengan menekan tombol power beberapa saat.

Dengan menekan tombol power selama beberapa detik maka biasanya akan masuk ke restart, dan anda tinggal menunggu beberapa saat saja maka akan kembali ke menu utama.

Namun beberapa hp xiaomi ada yang tidak work metode yang satu ini, jadi jika metode ini diterapkan dan tidak work maka gunakan metode lainya saja.

Berikut langkah-langkahnya:

  • Langkah pertama silahkan anda siapkan hp xiaomi yang fastboot tersebut.
  • Kemudian silahkan tekan dan tahan tombol power selama beberapa detik.
  • Jangan hanya sebentar tekan terus sampai nonaktif, jika memang tidak nonaktif berarti metode ini tidak work.

Namun kebanyakan dengan metode yang pertama saja sudah berhasil, jadi mungkin metode bisa anda pakai jika memang metode pertama tidak berhasil.

Simak juga: Hp Xiaomi Tidak Bisa Masuk Ke Menu ? Berikut Cara Mengatasinya

3. Melepas Baterai Hp Xiaomi

Solusi yang terakhir cara memperbaiki hp xiaomi fastboot adalah anda bisa dengan melepas baterai hp xiaomi anda, metode ini bisa dikatakan yang paling ampuh.

Jadi disini anda cukup melepas baterai hp xiaomi anda saja yaa, maka ketika dipasang akan kembali seperti biasa tidak di mode fastboot lagi.

Namun mungkin metode ini agak sulit dilakukan, terlebih bagi anda yang belum pernah membuka baterai tanam, tentu hp xiaomi sekarang hampir semuanya memakai baterai tanam.

Jadi jika anda belum memiliki kehalian membuka baterai tanam saya sarankan jangan laukan sendiri, silahkan lakukan di konter terdekat.

Dengan melepas baterai hp xiaomi akan membuat hp xiaomi nonaktif, nah ini merupakan salah satu metode paling ampuh diantara tang lainya.

Simak juga: Cara Private Number Telkomsel di Hp Xiaomi Mudah dan Simpel

Untuk membuka baterai tanam saya kira biayanya gratis dehh hanya buka saja, terlebih jika memang pemilik konter teman anda atau kerabat.

Mungkin itu saja beberapa tips cara memperbaiki hp xiaomi fastboot yang bisa anda lakukan, semoga informasi diatas bisa bermanfaat untuk anda semuanya, terima kasih.

Share

Leave a Comment